Tuesday, November 19, 2019

Konfigurasi Cacti debian 7 pada Vmware

Assalamualaikum Wr.Wb

Pada blog kali ini saya akan membahas bagaimana cara konfigurasi Cacti debian7 pada Vmware, sebelum masuk ke langkah langkahnya saya akan menjelaskan sedikit ringkasan tentang Cacti. Cacti merupakan salah satu software aplikasi yang digunakan untuk keperluan monitoring yang banyak digunakan saat ini. Cacti menyimpan semua data /informasi yang diperlukan untuk membuat grafik dan mengumpulkannya dengan database MySQL. Untuk menjalankan cacti diperlukan software pendukung seperti MySQL, PHP, RRDTool, net-snmp, dan sebuah webserver yang support PHP seperti Apache atau IIS.

Dan untuk mengkonfigurasi Cacti, kita terlebih dahulu harus menyetting IP, menginstal DNS, FTP, dan Web Server.

Langsung saja masuk ke langkah-langkahnya :

1. Sebelum menginstall Cacti, terlebih dahulu install php5 dan snmp dengan perintah "apt-get install php5-snmp"


2. Jika sudah, langsung saja install Cacti dengan perintah "apt-get install cacti"


Lalu akan muncul tampilan seperti di bawah ini pilih OK



Keterangan : disini kita akan diminta untuk memasukkan DVD 1, DVD 2, DVD 3 beberapa kali  secara bergantian. 

Kemudian pilih Yes



Setelah itu, tuliskan password untuk database pada Cacti


Lalu, isikan pasword MySQL


Untuk konfirmasi, masukkan ulang pasword MySQL yang tadi


Selanjutnya, pilih Web server yang akan di install yaitu Apache2 



3. Jika sudah terinstall, masuk browser pada komputer atau laptop lalu ketik ip address /Cacti yaitu 192.168.10.1/Cacti 



Lalu akan muncul seperti berikut, langsung Next 



Setelah itu Next 



Selanjutnya langsung klik Finish 


Kemudian login dengan
Username = Admin
Password = Admin



Selanjutnya, akan di minta untuk mengubah user name dan password. Ganti sesuai keinginan anda



Setelah login, edit database pada Create Device




Setelah masuk Create Device lalu edit Deskription ( nama perangkat ) dan Hostname (IP Address)
Contoh : Deskription : sinau
        Hostname : 192.168.10.1


Jika sudah di edit maka simpan dengan mengklik Save kemudian akan muncul tampilan seperti berikut


Kemudian, klik Create Graphs for this host, lalu save


4. Langsung saja kita uji hasilnya ( untuk melihat hasil monitoring dalam bentuk grafik, pilih menu Graph kemudian klik device yang di monitoring


5. Jika sudah munculan seperti di atas, makan konfigurasi cacti berhasil.....


Sekian konfigurasi Cacti dari saya, selamat mencoba dan semoga berhasil

Wassalamualaikum Wr.Wb.






Sunday, November 10, 2019

Konfigurasi Proxy Server Debian 7 menggunakan VMware

Assalamualaikum Wr.Wb.

Pada blog kali ini saya akan menjelaskan cara menginstall Proxy Server di debian 7, tetapi pada proses penginstalan nya harus ada konfigurasi ip address, bisa anda lihat di postingan blog saya sebelumnya. ( klik disini ) 
Langsung saja kita mulai proses penginstalan, langkah langkahnya :
1. Untuk menginstal proxy tulis perintah "apt-get install squid"


2. Kemudian tulis perintah "nano /etc/squid/squid.conf" untuk mengedit squid


Lalu akan muncul tampilan seperti di bawah ini, kemudian cari kalimat http_port 3128 ( dengan cara ketik ctrl+w ) lalu tambahkan kata "transparent" dibelakangnya


Kemudian cari kalimat cache_mem 8 mb, lalu ubah menjadi 64 mb dan tambahkan pagar didepannya seperti pada tampilan berikut 


Selanjutnya, cari kalimat and finally deny all, dan beri tanda pagar dibawahnya yaitu pada kalimat http_access deny all menjadi #http_access deny all seperti yang diberi tanda kuning berikut


Setelah itu, cari kalimat acl connect dan ketikan dibawahnya seperti yang saya lingkari berikut ini, kemudian save


3. Langkah berikutnya yaitu restart squid dengan perintah "service squid restart" jika berhasil maka seperti di bawah ini


4. Kemudian, tulis perintah "nano /etc/squid/situs"


dan akan muncul tampilan berikut, lalu tambahkan daftar situs yang akan di blok, misalnya seperti dibawah ini kemudian save


5. Cek pada situs dengan perintah "squid -z situs" jika berhasil akan seperti berikut


6. Lakukan tes pada client dengan masuk pada control panel => network and sharing center => internet options => connections => lan setting => beri ceklis pada use proxy server dan masukkan address gateway beserta port proxy servernya lalu Ok


7. Ketikkan situs yang telah di blok pada browser

8. Jika masih gagal, silahkan restart kembali squid 

9. Tampilan hasil konfigurasi akan terlihat seperti berikut : 


( tampilan pengetesan blok www.tahu.com )


( tampilan pengetesan blok www.tribunnews.com )

10. Konfigurasi Proxy Server selesai................

Sekian dan terimakasih, mohon maaf apabila masih terdapat kesalahan

Wassalamualaikum Wr.Wb

Friday, November 8, 2019

Konfigurasi Mail Server Debian 7 pada VMware


Assalamualaikum Wr.Wb.

Pada blog kali ini saya akan menjelaskan cara menginstall Mail Server di debian 7, tetapi postingan blog ini masih berkaitan dengan postingan blog sebelumnya yaitu :
         IP Address  ( klik disini )
         DNS Server ( klik disini )
         Web Server  ( klik disini )

Langsung saja kita masuk ke langkah langkahnya :
1. Pertama, menginstall paket postfix dengan perintah "apt-get install postfix -y" 


Lalu akan muncul tampilan seperti dibawah, kemudian Ok


Kemudian pada popup selanjutnya akan muncul seperti ini lalu pilih local only setelah itu Ok


Popup selanjutnya yaitu memasukkan nama server, yaitu mail.lulukshima.com

Klik "No"


2. Selanjutnya yaitu menginstall paket courier-imap dan courier pop. Yang pertama perintahnya : "apt-get install courier-imap -y" 


 Jika sudah muncul seperti ini, klik No 


3. Kemudian sekarang install paket courier-pop, perintahnya "apt-get install courier-pop -y" 


4. Lalu buat folder untuk maildirmake, perintahnya "maildirmake  /etc/skel/Maildirmake" 


5. Edit file mail main.cf dengan perintah : "nano  /etc/postfix/main.cf"


Akan muncul tampilan seperti ini, dan edit di script dibaris paling bawah yaitu "home mailbox = Maildir/" lalu save


6. Setelah itu, kita masuk konfigurasi "dpkg-reconfigure postfix" 


Konfigurasi postfix diatas, pilh ok  


Pilih local only 


Untuk nama server seperti ini. pilih saja ok 


Tidak perlu merubah password, langsung saja oke


Ini juga langsung oke



Untuk gambar dibawah ini pilih no 


Selanjutnya langsung pilih oke lagi 


Pilih No


Pilih ok lagi

Ini juga sama, klik ok

Untuk gambar selanjutnya  yaitu menentukan jenis IP Address. Karena disini menggunakan IP Address versi 4, maka pilih yang ipv4 kemudian ok 



7. Selanjutnya kita install paket squirrelmail. Perintahnya "apt-get install squirrelmail -y" 


 Tulis perintah "nano db.reverse" untuk menambahkan sesuai tampilan di bawah


 Tulis perintah "nano db.forward" samakan seperti di bawah ini


8. Jika sudah, lalu tulis perintah "cd /etc/apache2/sites-enabled/"


9. Kemudian tulis perintah "nano /etc/apache2/sites-enable"


10. Lalu akan muncul tampilan seperti berikut, samakan konfigurasi seperti di bawah ini


11. Langkah terakhir yaitu restart,
      pertama restart postfix dengan perintah " /etc/init.d/postfix restart"


    kedua, restart courier imap dengan perintah "/etc/init.d/courier-imap restart"


   terakhir, restart apache2 dengan perintah "/etc/init.d/apache2 restart"


12. Selanjutnya tulis perintah "adduser 2" untuk membuat user untuk client yang nantinya akan menggunakan email tersebut, dan hasilnya akan seperti di bawah ini


Pengecekan 
Buka Web browser anda ( contoh : google chrome ) lalu ketik url : mail.lulukshima.com atau sesuai nama domain anda, jika berhasil maka akan muncul seperti dibawah ini






SELESAI............



Wassalamualaikum Wr.Wb.